Selain itu, nantinya akan membuat ruang gerak makin bebas, sepatunya pun tidak akan mudah rusak, deh!
Ternyata ada alasan utama yang membuat banyak orang memilih sepatu ini adalah karena keawetannya.
Karena biasanya Sepatu kanvas dapat dipakai dalam jangka waktu panjang.
Menariknya, sampai tampilannya usang pun sepatu ini tetap memberikan kesan yang trendi.
Memang bahan kanvas yang digunakan untuk upper sepatu sebenarnya ada beragam jenis, contohnya kanvas blacu, marsoto, dan poliester.
BACA JUGA:Ingat ! 9 Kebiasaan Pada Pagi Hari Ini, Berisiko Membuat Berat Badan Bertambah
BACA JUGA:Atasi Perut Buncit dengan Detox Juice dari Buah Nanas dan Mentimun
Namun sangat di sayangkan, kebanyakan produsen tidak mencantumkan secara jelas jenis bahan kanvas yang digunakan.
Akan tetapi, perlu untuk diingat mau seawet apa pun bahan kanvasnya, sepatu tetap akan tampak usang juga apabila sudah digunakan dalam waktu lama.
Itulah beberapa rekomendasi sepatu kanvas di atas bisa mendukung penampilanmu untuk tampil keren dan mengesankan. Hal ini Karena modelnya yang kekinian dan tidak membosankan. Semoga bermanfaat. (*)