Karena kalau tidak ada RPJMDes, mereka tidak bisa buat RKP tahun 2025.
BACA JUGA:Pelayanan Kesehatan Masyarakat Harus Dioptimalkan
BACA JUGA:Kabarnya, Edi Kasman Mundur Dari Kepala Dinsos Mukomuko
Wagimin juga menyampaikan, penyusunan dokumen rencana pembangunan pemerintahan desa, sama halnya dengan pemerintahan daerah.
"Dokumen APBDes yang dijalankan setiap tahun itu harus mengacu dengan RPJMDes. Dan turun menjadi RKP dan seterusnya hingga menjadi APBDes. Kita harapkan, penyusunan RPJMDes yang akan dilaksanakan desa di daerah ini bisa dilakukan cepat," pungkasnya. (*)
Kategori :