Jamaah Haji Khususnya Lansia, Waspadai Dimensia

Jumat 24 May 2024 - 20:07 WIB
Reporter : Benny Siswanto
Editor : Ependi

Pantauan Radar Utara, CJH yang bakal menuju tanah suci tertua tahun ini bernama Norhani, usinya menuju 100 tahun.

Tepatnya 93 tahun, berasal dari Kecamatan Napal Putih. Sedangkan CJH termuda bernama Darmawan Yoga saputra (26 tahun) berasal dari Kecamatan Padang Jaya. 

BACA JUGA:Jangan Asal Cukur! Ini Cara Tepat Mencukur Bulu Kemaluan, Supaya Tidak Mengakibatkan Gatal

BACA JUGA:Pemberdayaan Perempuan dan Kenakalan Remaja dari Segi Hukum dan Agama

Nopian juga mengamini, salah satu CJH mengalami kecelakaan kendaraan saat menuju Kota Arga Makmur, saat akan mengikuti manasik haji. 

"Masih akan dilakukan pengamatan oleh panitia, pascakecelakaan. Semoga tetap mampu menjalankan rangkaian kegiatan sampai dengan pemberangkatan ke tanah suci," harapnya. 

Adapun tujuh lansia yang menempatkan laju keberangkatan musim 1445 Hijriyah/2024 masehi, rerata berada di umur 80 tahun keatas. 

Data terhimpun, meliputi Norhani (92), Wahirna (84), Daina (83), Atmo (82), Sukiyo (82), Samin Poniti (81) serta Rusmi (81). (*)

Kategori :