Wajib Tau! Ternyata Buah Manggis Sangat Bermanfaat Bagi Tubuh

Kamis 28 Mar 2024 - 18:05 WIB
Reporter : Debi Susanto
Editor : Ependi

Penelitian juga menunjukkan bahwa ekstrak pada buah manggis dapat menurunkan resistensi insulin,yang merupakan faktor utama pada penyakit diabetes.

2.Sumber Antioksidan

Buah manggis mengandung zat yang disebut Xanthone, senyawa fitokimia dengan sifat antioksidan, antibakteri, dan antiinflamasi. 

BACA JUGA:Manfaat Tanaman Lidah Mertua yang Jarang Diketahui Oleh Banyak Orang

BACA JUGA:Mau Wajah Sehat dan Glowing! Berikut Manfaat Daun Pandan Untuk Perawatan Kulit Wajah

Xanthone memberikan perlindungan terhadap radikal bebas dan berpotensi memperkuat sistem imun tubuh.

3. Mengurangi Resiko Terkena Kanker

Meskipun masih dalam tahap penelitian awal, buah manggis telah menunjukkan potensi dalam melawan pertumbuhan sel kanker. 

Senyawa xanthone dan antioksidan lainnya dalam buah ini diyakini memiliki efek protektif terhadap tubuh, membantu melawan sel kanker dan mencegah perkembangannya. 

Ini memberikan harapan baru dalam pencegahan kanker, meskipun perlu penelitian lebih lanjut untuk memastikan efektivitasnya.

BACA JUGA:Jangan Diabaikan! Ini 7 Manfaat Shalat Tarawih Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA: Jarang Diketahui ! Ini 7 Manfaat Daun Suruhan Bagi Kesehatan Tubuh

4. Untuk Mencegah Ibu Hamil Dan Perencanaan Kehamilan.

Asam folat yang tinggi dalam buah manggis membuatnya sangat baik untuk ibu hamil. Asam folat diperlukan untuk mencegah kelainan tabung saraf pada bayi. 

Dengan mengonsumsi buah manggis, ibu hamil memberikan dukungan nutrisi yang sangat penting bagi perkembangan janin.

5. Kesehatan Mata 

Kategori :