Jarang Diketahui, Ini Manfaat Teh Hijau Bagi Kecantikan

Sabtu 08 Mar 2025 - 07:33 WIB
Reporter : Debi Susanto
Editor : Ependi
Jarang Diketahui, Ini Manfaat Teh Hijau Bagi Kecantikan

RADARUTARA.BACAKORAN.CO.- Teh hijau berasal dari tanaman teh, yaitu Camellia sinensis, yang dikeringkan dan kemudian diolah menjadi minuman. Selain memiliki banyak khasiat untuk kesehatan tubuh, manfaat teh hijau bagi kecantikan juga sangatlah mengesankan dan tidak bisa dipandang sebelah mata.

Berbagai khasiat yang dimiliki tumbuhan ini tidak terlepas dari kandungan nutrisi yang beragam, seperti vitamin B, vitamin C, vitamin E, kalsium, magnesium, zinc, serta senyawa antioksidan seperti polifenol dan EGCG (epigallocatechin gallate) yang terdapat di dalamnya.

Manfaat teh hijau untuk kecantikan dapat diperoleh dengan cara meminumnya maupun mengoleskannya pada kulit dan rambut. Selain menggunakan daun teh hijau segar, Anda juga bisa merasakan khasiatnya melalui berbagai produk perawatan kulit dan rambut yang mengandung ekstrak teh hijau.

Untuk memanfaatkan teh hijau dalam menjaga kecantikan, Anda dapat mengonsumsinya sebagai minuman atau menggunakan produk perawatan kulit yang mengandung ekstrak teh hijau, seperti pelembap, krim, masker, dan serum.

BACA JUGA:Rubah Kebiasaan Lama ! Ternyata Konsumsi Teh Tanpa Gula Memiliki Banyak Manfaat, Ini FaktanyaBACA JUGA:Kalian Wajib Tau, Ternyata Ini Efek Samping Minum Teh Pada Saat Sahur dan Berbuka Puasa

Berikut ini adalah beberapa manfaat teh hijau bagi kecantikan:

1. Mengatasi Masalah Rambut Rontok

Teh hijau bukan hanya minuman yang menyegarkan, tetapi juga memiliki manfaat luar biasa untuk kesehatan rambut. Kandungan antioksidan dan vitamin di dalamnya dipercaya dapat merangsang pertumbuhan rambut. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa ekstrak teh hijau dapat menyuburkan rambut dan melindungi kulit kepala dari kerusakan yang menyebabkan rambut rontok.

2, Mencerahkan Kulit

Teh hijau cukup terkenal karena khasiatnya dalam mencerahkan kulit. Hal ini disebabkan oleh kandungan senyawa epigallocatechin gallate (ECGG) dan polifenol yang kaya akan antioksidan. Kedua komponen ini mampu mengurangi pembentukan melanin dalam jaringan kulit, sehingga kulit terlihat lebih cerah dan bersinar.

BACA JUGA:Rahasia Kecantikan Alami Yang Mudah Didapat ! Teh Hitam Jawabannya

BACA JUGA:Ini 6 Khasiat Teh Akar Chicory Bagi Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui Orang, Apa Saja?

3,  Mencegah dan Meredakan Iritasi Kulit

Sifat anti-inflamasi yang dimiliki teh hijau sangat efektif dalam menenangkan kulit yang iritasi atau kemerahan, misalnya akibat jerawat atau paparan sinar matahari. Selain itu, teh hijau juga sangat baik untuk perawatan kulit sensitif yang mengalami gangguan tertentu, seperti keloid, dermatitis, atau rosacea.

4, Melembapkan Kulit

Kategori :