Kenali Jamur Yang Satu Ini, Jamur Ganoderma, Dengan Berbagai Khasiat Bagi Kesehatan Tubuh

Rabu 20 Nov 2024 - 10:00 WIB
Reporter : Debi Susanto
Editor : Ependi

3. Meningkatkan kemampuan tubuh untuk melawan penyakit

Salah satu manfaat terpenting dari jamur ganoderma ialah meningkatkan kekebalan tubuh. Pada  jamur ganoderma memiliki dampak positif terhadap sel darah putih, yang merupakan elemen kunci dalam sistem kekebalan tubuh untuk melawan infeksi.

BACA JUGA:Pusing Melihat Dinding Rumah Terkena Jamur Tampak Menghitam ! Kenali 6 Solusi Tanpa Merusak Catnya

BACA JUGA:Sering Dipandang Sebelah Mata, Ternyata Jamur Reishi Begitu Dahsyat Manfaatnya

Terdapat penelitian lain yang juga menyelidiki manfaat ganoderma untuk meredakan nyeri saraf pada pasien yang menderita akibat infeksi virus Varicella zoster. Dari perawatan yang telah dilakukan, terlihat bahwa rasa nyeri berkurang dan proses penyembuhan luka lebih cepat, tanpa tanda-tanda keracunan.

Kegunaan ganoderma bersama dengan ramuan herbal lain ternyata bisa meningkatkan proses penyembuhan lebih cepat bagi orang yang menderita herpes genitalis maupun herpes labialis. Namun, kelebihan ganoderma itu perlu dipelajari dengan lebih mendalam.

4. Menenangkan ketegangan dan kesedihan.

Selain meningkatkan kekebalan tubuh untuk melawan infeksi, jamur ganoderma juga katanya mampu meredakan kecemasan dan bahkan depresi.

BACA JUGA:Kenali 7 Manfaat dari Mengkonsumsi Jamur Tiram yang Tidak Boleh Dilewatkan

BACA JUGA:Apakah Kalian Tau Jamur Kuping? Ini Manfaatnya Bila Anda Mengkonsumsi Jamur Tersebut

Namun, manfaat dan risiko penggunaan ganoderma sebagai pengobatan untuk dua kondisi tersebut belum sepenuhnya terbukti secara ilmiah, sehingga memerlukan penelitian lebih lanjut.

5. Mencegah penyakit jantung yang serius.

Dalam penelitian lain, ditemukan bahwa jamur ganoderma dapat meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL) serta mengurangi trigliserida yang terkait dengan penyakit jantung.

Walaupun mempunyai berbagai manfaat, anda juga harus berhati-hati untuk mengkonsumsi jamur Ganoderma tersebut. Apabila kita mengonsumsi jamur ini secara berlebihan, risiko terjadinya perdarahan bisa meningkat. 

Nah, berikut ini ada beberapa orang tidak dianjurkan atau diperbolehkan untuk mengkonstruksi jamur Ganoderma ini : 

BACA JUGA:Selain Enak, Ternyata Jamur Kuping Mengandung Banyak Manfaat

Kategori :