RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Vitamin E, atau yang sering dikenal sebagai tokoferol, ialah merupakan salah satu jenis dari vitamin yang larut dalam lemak yang akan memiliki peran penting di dalam menjaga kesehatan tubuh manusia.
Untuk memenuhi kebutuhan akan vitamin E dapat dilakukan dengan cara menyertakan berbagai makanan yang kaya akan vitamin E dalam pola makan sehat sehari-hari.
Beberapa sumber makanan yang dapat diandalkan untuk mendapatkan vitamin E ini antara lain :
1. Ikan Salmon
Ikan salmon, kaya akan kandungan omega-3 serta kandungan vitamin E, sehingga ikan salmon dapat menjadi pilihan makanan yang tepat, lezat serta sehat untuk memenuhi vitamin E kalian.
BACA JUGA:Yuk Kenali Manfaat dari Vitamin A yang Baik untuk Kesehatan
BACA JUGA:Mengukap Rahasia dari Manfaat Vitamin D untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui
2. Kacang-kacangan
Jenis kacang-kacangan, seperti kacang almond, kacang tanah, bahkan biji bunga matahari akan dapat mengandung vitamin E yang tinggi serta baik untuk kesehatan, sehingga dapat dijadikan camilan yang bergizi.
3. Buah-buahan
Jenis buah-buahan yang mengandung vitamin E adalah seperti buah alpukat, kiwi, mangga, serta buah-buahan yang berwarna hijau lainnya yang merupakan sebagai sumber vitamin E yang baik.
4. Sayuran Hijau
Jenis sayuran yang mengandung vitamin E antara lain sayur brokoli dan bayam selain itu juga memiliki kandungan serat yang baik untuk pencernaan.
BACA JUGA:Benarkah Cabe adalah Salah Satu Sayur yang memiliki Vitamin C Tertinggi? Begini Faktanya
BACA JUGA:Tanda-tanda Tubuh Kekurangan Vitamin D, Kenali Gejalanya Sebelum Terlambat!