Sering Mengalami Ngantuk Pada Waktu Jam Kerja Siang Hari ! Ketahui Cara Mencegahnya

Ilustrasi Ngantuk saat jam kerja-shutterstock-

3. Pilih Makanan yang Tepat;

Untuk mencegah kantuk, penting untuk memperhatikan pola makan dan jenis makanan yang dikonsumsi. 

Jangan lewatkan sarapan dan hindari makanan yang terlalu berlemak atau manis saat makan siang. Makanan manis dapat meningkatkan energi secara cepat, tetapi efeknya juga cepat hilang.

Sebagai gantinya, lebih baik makan dalam porsi kecil tetapi lebih sering, serta fokus pada makanan yang kaya protein. 

BACA JUGA:Anda Ngantuk Sedangkan Kopi Tidak Ada,Ini Lima Rekomendasi Minuman Penganti Kopi

BACA JUGA:Mengantuk Tapi Tidak Bisa Tidur? Ini Dia 7 Penyebabnya, Yuk Simak Penjelasanya.

Kurangi konsumsi kopi atau kafein (jika harus, batasi hingga 100-200 mg) serta minuman berenergi, yang biasanya hanya memberikan efek sementara.

4. Aktif Bergerak;

Kegiatan sehari-hari banyak dihabiskan dengan duduk, baik saat mengemudi, menggunakan transportasi umum, maupun bekerja di depan komputer. 

Bahkan saat makan siang, kita cenderung duduk. 

Hal ini dapat memicu rasa kantuk karena kurangnya aktivitas fisik.

BACA JUGA:Ini Penyebab Serta Cara Mengatasi, Mata Ngantuk Tapi Tidak Bisa Tidur

BACA JUGA:Ternyata Sering Merasa Ngantuk di Siang Hari Bisa Menjadi Pertanda 6 Kondisi Ini

Kurangnya pergerakan bisa memperlambat sirkulasi darah, membuat tubuh merasa lesu dan mengantuk. Jika rasa kantuk mulai muncul, cobalah untuk;

- bergerak

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan