Kejar Akreditasi, Dinas Perhubungan Usulan Pembelian Dua Alat Uji KIR

Kepala Dinas Perhubungan Mukomuko. Sirat Purnama ST-Radar Utara/ Wahyudi -

Sementara itu, Sirat juga menyatakan. Selain kekurangan peralatan, pihaknya juga masih kekurangan sumber daya manusia yang menjalankan alat ini. Namun pihaknya sebelumnya sudah meminta bantuan kepada Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) Kelas III Bengkulu agar dapat membantu mengirimkan petugas untuk mendidik dan mengajari petugas di Mukomuko agar mereka bisa mengoperasikan peralatan uji KIR.

“Itu yang sangat kami harapkan. Dan dari hasil koordinasi kami dengan BPTD. Mereka siap membantu membimbing petugas kita untuk mengoperasikan peralatan pengujian KIR,” pungkasnya. (rel)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan