Lutut Serta Sendi Anda Sakit,Ini Ada Beberapa Obat Herbal Yang Dapat Mengatasi Permasalahan Anda

Lutut Serta Sendi Anda Sakit,Ini Ada Beberapa Obat Herbal Yang Dapat Mengatasi Permasalahan Anda-neorheumacyl.com-

8. Lidah Buaya 

Lidah buaya telah lama digunakan sebagai obat herbal untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan.

Merupakan obat alami yang mengandung senyawa anti inflamasi untuk meredakan peradangan pada lutut dan persendian.

Selain itu, lidah buaya mengandung senyawa antioksidan yang memperkuat sistem kekebalan tubuh dan mencegah kerusakan sel.

BACA JUGA:Mengungkap Manfaat dari Kedelai Untuk Kesehatan Kulit

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ini Manfaat dari Ubi Ungu untuk Kesehatan dan Juga Kecantikan

9. Daun salam

Menurut situs resmi Fakultas Kedokteran UMSU, daun salam merupakan obat alami untuk nyeri sendi, lebam, nyeri otot, lebam dan radang sendi.

Hal ini berkat senyawa anti inflamasi yang mampu mengurangi gejala peradangan.

Selain itu, daunnya juga mengandung magnesium yang berguna untuk memastikan berfungsinya otot dan saraf tubuh.

Nah itulah beberapa obat herbal alami yang dapat mengatasi sakit lutut dan sendi yang dapat anda coba dirumah.

BACA JUGA:Mengungkap Rahasia dari Manfaat Teh Bunga Krisan untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Dikenal Karena Kepedasannya, Ternyata Chili Oil Menyimpan Berbagai Manfaat Tidak Terduga Untuk Kesehatan Tubuh

Jika dengan menggunakan obat-obatan herbal yang sudah disebutkan diatas juga belum memberi reaksi atau tak kunjung membaik masalah lutut dan sendi pada diri anda.

Sebaiknya anda segera periksa atau berkonsultasi dengan dokter untuk mengatasi masalah tersebut jangan dibiarkan begitu saja karena bila kelamaan akan berakibat fatal. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan