7 Kebiasaan Sebelum Tidur Ini, Bisa Bantu Kamu Mendapatkan Tidur yang Berkualitas
7 Kebiasaan Sebelum Tidur Ini, Bisa Bantu Kamu Mendapatkan Tidur yang Berkualitas-Freepik-
Paparan cahaya biru dari layar ponsel, tablet, atau komputer dapat mengganggu produksi melatonin, hormon yang mengatur tidur.
Cahaya biru mengirim sinyal ke otak bahwa saatnya untuk terjaga, yang dapat mengganggu kualitas tidurmu.
Matikan perangkat elektronik setidaknya 1 jam sebelum tidur.
Gunakan mode malam pada perangkat kamu untuk mengurangi paparan cahaya biru, jika kamu memang masih harus menggunakan perangkat sebelum tidur.
3. Ciptakan Lingkungan Tidur yang Nyaman
Lingkungan tidur yang nyaman dan tenang berkontribusi pada tidur yang berkualitas.
Suhu, pencahayaan, dan kebisingan dapat mempengaruhi kamu untuk tidur dengan nyenyak.
Pastikan kamar tidur gelap, sejuk, dan tenang. Pertimbangkan penggunaan tirai blackout atau earplug jika perlu.
Pilih kasur dan bantal yang mendukung postur tidur yang nyaman.
BACA JUGA:STOP, Lakukan Aktivitas Tidur Sore,Karwna Bisa Berakibat Fatal
4. Hindari Makanan dan Minuman Berat Sebelum Tidur
Makan makanan berat atau pedas dan minum kafein atau alkohol sebelum tidur dapat mengganggu tidur.