Bukan Sekedar Digunakan Pada Waktu Formal Saja ! Ini Manfaat Tidur Memakai Kaos Kaki Bagi Kesehatan
Bukan Sekedar Digunakan Pada Waktu Formal Saja ! Ini Manfaat Tidur Memakai Kaos Kaki Bagi Kesehatan-medicalnewstoday.com-
Hal ini bisa sangat bermanfaat bagi individu yang sering mengalami kecemasan atau kesulitan tidur.
BACA JUGA:STOP, Lakukan Aktivitas Tidur Sore,Karwna Bisa Berakibat Fatal
Penelitian menunjukkan bahwa suhu tubuh yang lebih hangat dapat membantu menurunkan tingkat kecemasan dan stres, yang pada gilirannya dapat meningkatkan kualitas tidur.
5. Menurunkan Risiko Hot Flashes pada Wanita Menopause;
Wanita yang mengalami menopause sering kali terganggu oleh hot flashes, yaitu rasa panas tiba-tiba yang menyebabkan keringat berlebihan di malam hari.
Beberapa studi menunjukkan bahwa memakai kaus kaki saat tidur dapat membantu mengatur suhu tubuh dan mengurangi risiko hot flashes.
Dengan menjaga kaki tetap hangat, tubuh menjadi lebih efisien dalam mengelola suhu, sehingga gejala hot flashes bisa diminimalkan.
6. Mengurangi Risiko Raynaud’s Phenomenon;
Raynaud’s Phenomenon adalah kondisi di mana sirkulasi darah ke jari tangan dan kaki terbatas, menyebabkan area tersebut menjadi sangat dingin dan kadang-kadang berubah warna.
Menggunakan kaus kaki saat tidur bisa menjadi metode yang efektif untuk menjaga aliran darah tetap lancar dan mencegah serangan Raynaud’s yang mungkin terjadi di malam hari.
Suhu yang hangat membantu mencegah penyempitan pembuluh darah yang sering memicu kondisi ini.
7. Meningkatkan Kualitas Tidur Siang;