Ini Dia 13 Manfaat dari Mengkonsumsi Coklat untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat dari Mengkonsumsi Coklat-ist-

BACA JUGA:Ini 6 Manfaat Kurma untuk Penderita Asam Lambung yang Jarang diketahui!

BACA JUGA:Sering Dianggap Limbah, Ternyata Kulit Singkong Memiliki Manfaat untuk Kesehatan Hingga Kecantikan...

6. Dapat Menjaga Kesehatan Jantung

Beberapa dari hasil penelitian menunjukan, bahwa senyawa kimia yang terdapat di dalam cokelat memiliki kemampuan dalam membantu kelancaran sistem kardiovaskuler. 

Dengan mengkonsumsi dark chocolate secara teratur, maka resiko penyakit jantung koroner bahkan serangan jantung pun akan dapat berkurang. 

7. Dapat Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Kandungan flavonoid yang terdapat di dalam coklat tidak hanya sekedar bermanfaat untuk jantung, akan tapi juga berfungsi untuk sistem kekebalan tubuh. 

Beberapa hasil dari penelitian mengungkapkan, bahwa kandungan flavonoid ternyata juga memiliki sifat antioksidan serta anti radang yang akan dapat memperkuat daya tahan tubuh. 

BACA JUGA:Yuk Kita Simak 13 Manfaat dari Mengkonsumsi Buah Blewah untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:9 Manfaat dari Mengkonsumsi Ikan Tuna untuk Kesehatan Tubuh Kita

8. Dapat Menghambat Penuaan Dini

Kandungan antioksidan alami yang terdapat di dalam coklat, akan dapat membantu dalam menghambat penuaan dini. 

9. Sebagai Antidepresan Alami

Beberapa dari penelitian menunjukan, bahwa kandungan senyawa serotonin  yang terdapat di dalam coklat akan membuatnya menjadi antidepresan alami yang efektif. 

10. Dapat Menurunkan Tekanan Darah

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan