Banner Dempo - kenedi

Kades Keluhkan Pendaratan Nelayan Sebelat, Ketua PKK Bengkulu Utara Turun Gunung

Tampak Ketua TP PKK Bengkulu Utara, Ny Hj Eko Kurnia Ningsih Mian saat meninjau lokasi pendaratan nelaya Pasar Sebelat. -Radar Utara/Ependi-

BACA JUGA: Baru 1.579 Nelayan Kantongi Kusuka

BACA JUGA:Anak Nelayan Bisa Kuliah Gratis di Sekolah Tinggi Perikanan

Sebagaimana diketahui, Ketua TP PKK Bengkulu Utara, Ny Hj Eko Kurnia Ningsih Mian, Rabu, 21 Agustus 2024 kemarin. 

 Menggelar kunjungan kerja dan memimpin pembinaan 10 program pokok PKK di Desa Pasar Sebelat yang disambut antusias oleh warga. 

Kegiatan pembinaan ini, merupakan agenda rutin yang dirasakan spesial oleh TP PKK Desa Pasar Sebelat Kecamatan Putri HIijau yang dipimpin oleh Ketuanya, Ny Ika Mardeka Wati. 

Pasalnya, pembinaan yang dipimpin langsung oleh Ketua TP PKK Bengkulu Utara ini merupakan kali perdana dijalani oleh PKK Desa Pasar Sebelat. 

BACA JUGA:Dinas Perikanan Usulkan 143 Nelayan Terima Kartu BPJS Ketenagakerjaan

BACA JUGA:Masa Panen Raya Nelayan Tradisional

"Alhamdulillah, terimakasih ibu Ketua Kabupaten. Semoga ke depan, program PKK Desa Pasar Sebelat akan semakin baik dan lebih maju lagi," ujar Ketua TP PKK Desa Pasar Sebelat. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan