Kenapa Minum itu Baiknya Sambil Duduk, Bukan Berdiri. Ini Alasan Kesehatannya...
ILUSTRASI-id.theasianparent.com-
Menyebabkan Kenaikan Asam Lambung Serta Melukai Dinding Lambung
Lambung merupakan bagian tubuh yang akan terkena dampaknya saat kita sering melakukan minum pada posisi berdiri.
Tekanan air yang kita minum saat berdiri akan dapat mengejutkan pada bagian saluran atau sfingter yang menuju ke lambung akan dapat Gastroesophageal Reflux Disease atau yang sering disebut dengan kenaikan asam lambung.
Asam dalam lambung yang seharusnya bisa dicairkan justru akan tercampur naik sehingga memberikan sensasi panas pada bagian perut.
BACA JUGA:Bukan Hanya Menjadi Minuman Rutinitas Belaka Saja ! Ini Manfaat Masker Teh Sariwangi Bagi Wajah
BACA JUGA:Bukan Sekedar Minuman Menyegarkan ! Ini Sederet Manfaat Dari Jus Mangga Bagi Kesehatan Tubuh
Lambung merupakan bagian yang sangat penting dalam pencernaan, sehingga ketika terjadi kerusakan pada bagian lambung, maka akan dapat berbahaya bagi sistem pencernaan lainnya pada tubuh manusia.
Menyebabkan Terjadinya Gangguan Saluran Kandung Kemih
Kebiasaan minum sambil berdiri juga dapat menyebabkan filter penyaringan di dalam ginjal jadi tertutup, sehingga air yang kita minum akan langsung mengalir menuju kandung kemih tanpa melewati proses penyaringan terlebih dahulu pada jaringan ginjal.
Kondisi ini akan mempermudah terjadinya penumpukan kotoran di dalam saluran ureter yang bisa mengakibatkan gangguan saluran kandung kemih yang dalam jangka panjang dapat menyebabkan kerusakan permanen pada ginjal.
BACA JUGA:Apakah Benar Minum Es Pada Saat Cuaca Panas, Bahaya Bagi Kesehatan ? Simak Penjelasannya
Menyebabkan Terganggunya Keseimbangan Cairan
Meminum air sambil berdiri akan dapat mengganggu keseimbangan cairan di dalam tubuh dikarenakan air yang masuk akan tersebar serta tidak disalurkan secara merata, termasuk ke bagian sendi.
Hal ini bisa menyebabkan terjadi penumpukan cairan di sendi-sendi pada tubuh dan akan menyebabkan artritis.