Selain Indah Di Pandangan, Ternyata Bunga Teratai Menyimpan Berbagai Manfaat Kesehatan Untuk Tubuh Kita.

Selain Indah Di Pandangan, Ternyata Bunga Teratai Menyimpan Berbagai Manfaat Kesehatan Untuk Tubuh Kita.-getlost.id-

Manfaat lain dari akar teratai ternyata dapat membantu mengurangi risiko cacat lahir.

Pasalnya, akar teratai mengandung vitamin B9 atau folat yang penting untuk menjaga kesehatan dan tumbuh kembang janin.

Orang dewasa usia subur disarankan untuk memenuhi kebutuhan folat hariannya.

BACA JUGA:Bukan Sekedar Segar, Ternyata Minum Air Tebu Banyak Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh Kita

BACA JUGA:Wajib Tahu ! Ini Manfaat Dari Sarang Lebah Madu Bagi Kesehatan Tubuh

Hal ini untuk mencegah cacat lahir yang berbahaya seperti tabung saraf.

2. Membantu mengobati sakit maag

Manfaat akar teratai untuk asam lambung telah diteliti pada tikus.

Para penelitian mengatakan dengan telah difermentasikan dapat melindungi tukak lambung serta lambung di tubuh kita.

BACA JUGA:Jangan Malas Minum Air Hangat ! Ini 7 Manfaat Tersembunyi Minum Air Hangat Setiap Hari, Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Mau Memiliki Rambut Tetap Lembut Dan Berkilau ! Ini 10 Cara Merawat Rambut Dengan Mudah

Akar teratai memiliki sifat antioksidan dan anti inflamasi yang membantu melindungi lambung dan mempercepat regenerasi lapisan lambung.

Dengan demikian, akar teratai dapat memiliki efek perlindungan lambung yang bermanfaat bagi kesehatan lambung.

Meskipun hasil penelitian pada tikus menjanjikan, diperlukan penelitian lebih lanjut pada manusia.

Hal ini bertujuan untuk menjelaskan manfaat dan risiko asam lambung secara lebih detail.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan