Banner Dempo - kenedi

Jangan Terlambat! Portal e-RDKK Pupuk Subsidi Dibuka hingga 18 Juni 2024

Ilustrasi-Radar Utara/Benny Siswanto-

Selanjutnya, penambahan luasan lahan dan pupuk pada MT tertentu yang sebelumnya tidak masuk dengan verifikasi dan persetujuan berjenjang sampai dengan kepala dinas;

Update NIK eksisting atau data yang sudah disetujui kepala dinas untuk volume pupuk serta penambahan pupuk organik bagi NIK eksisting yang telah terdaftar sesuai dengan rekomendasi wilayah.

Untuk diketahui, Kabupaten Bengkulu Utara sebagai wilayah dengan alokasi pupuk terbanyak di Provinsi Bengkulu, patut menjadi cermatan. 

BACA JUGA:Bule Asal Maladewa Kepincut Gadis Padang Jaya. Kenal Via Media Sosial, Lanjut ke Pelaminan

BACA JUGA:Wukuf di Arafah Adalah Puncak Ibadah Haji, Ini Dia Rangkaiannya

Membaca pergerakan serapan pupuk subsidi tahun 2023 yang dapat dijadikan sebagai salah satu parameter, diketahui kuota pupuk subsidi Tahun 2023 dengan 3 varian saat itu jumlahnya sebanyak 8.553 ton. 

Saat itu, variannya yang meliputi Urea sebanyak 4.200 ton, NPK 4.252 ton serta NPK Formula sebanyak 101 ton. Data penyaluran pupuk bersubsidi sampai dengan bulan Mei tahun 2024 di kabupaten ini untuk Urea sebanyak 373,70 ton. 

Sedangkan untuk NPK sebanyak 476,15 ton. Distribusi tersebut dari total alokasi tahun ini untuk Urea 1.733 ton serta 2.136 ton. 

Kecamatan ARGA MAKMUR dengan alokasi ure sebanyak 356,00 ton dan NPK sebanyak 364,00 ton, penyalurannya untuk urea sebanyak 57,70 ton dan NPK 52,20 ton;

    BACA JUGA:Gubernur Rohidin Diagendakan Salat Idul Adha di Benteng

BACA JUGA:Dukung Pembukaan Konektivitas Bengkulu-Jambi 

ARMA JAYA dengan 208,00 ton urea dan NPK 213,00 ton, penyalurannya hingga bulan Mei untuk Urea sebanyak 55,05 ton dan NPK 56,10 ton;

HULU PALIK 474,00 ton Urea dan NPK sebanyak 539,00 ton, penyalurannya 107,80 ton dan 152,80 ton untuk Urea dan NPK;

KERKAP dengan alokasi Urea 211,00 ton dan NPK 220,00 ton, penyalurannya sebanyak 54,60 untuk Urea dan sebanyak 63,95 ton untuk NPK; 

   TANJUNG AGUNG PALIK dengan kuaota Urea 89,00 ton dan NPK 118,00 ton, penyalurannya 23,50 ton Urea dan NPK sebanyak 29,45 ton;     

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan