Banner Dempo - kenedi

Antisipasi Serangan Jantung, Nakes Standby di Pleno Kabupaten

Lokasi pleno kabupaten masih dipersiapkan panitia, Selasa, 27 Februari 2024 siang.-Radar Utara/Benny Siswanto-

Manakala terjadi kasus atau persoalan kesehatan yang akut atau gawat darurat, seperti serangan jantung dan sebagainya maka akan langsung dirujuk ke rumah sakit. 

"Karena UGD di RSUD Arga Makmur siaga 24 jam," tegasnya. 

BACA JUGA: Final, 180 Orang Calon Jamaah Haji Asal Mukomuko. Ini Pesan Kemenag...

BACA JUGA: Angka Kemiskinan Turun 10,7 Persen di Kabupaten Mukomuko

Divisi Teknis KPU BU, Ganti Budiarto, dikonfirmasi Radar Utara, mengatakan fix perihal jadwal pelaksanaan pleno yang diproyeksikan rampung 3 Maret 2024 itu. 

"Pleno setiap harinya akan dimulai Pukul 09.00 WIB," ujar Ganti Budiarto lewat sambungan telponnya. 

Ganti yang dibincangi sekitar Pukul 16.12 WIB dan berlanjut lagi ditanyai RU sekitar Pukul 18.10 WIB, belum mengungkap kick off pleno tingkat kabupaten itu. 

Versinya, penjadwalannya belum ditetapkan dan akan dibawa ke dalam pleno komisioner terlebih dahulu. 

BACA JUGA:Bantuan Seragam Gratis Tingkatkan Angka Partisipasi Sekolah

BACA JUGA:Pemerintah Kabupaten Mukomuko Komitmen Pertahankan WTP

"Makanya belum bisa disampaikan," ungkapnya.

Konfirmasi yang dilakukan media ini, Selasa, 27 Februari 2024 Pukul 18.10 WIB, juga belum direspon. 

Untuk diketahui, pleno penetapan hasil perolehan suara Pemilu 2024 di Kabupaten Bengkulu Utara (BU) terus berkejaran dengan waktu.

Sebelumnya, Ketua KPU BU, Santoso, saat dibincangi usai hasil pleno internal terkait kepastian pelaksanaan pleno tingkat kabupaten, setelah tanggal sebelumnya batal. 

BACA JUGA:Catat Pernikahan Warga Non Muslim, KUA Tunggu Petunjuk Teknis

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan