7 Caleg Incumbent Pertahankan Kursi, 4 Wajah Baru Muncul di Dapil 4 Bengkulu Utara
4 Wajah baru yang muncul dan potensial menduduki kursi anggota DPRD Bengkulu Utara dari Dapil 4.-Radar Utara/ Sigit Haryanto-
BACA JUGA: Siapkan Fasilitas, SMAN 16 Bengkulu Utara Kejar Target Isi 2 Kelas
Selanjutnya, jika merujuk kepada hasil keseluruhan Parpol dan Caleg dan di konversi ke metode Sainte Lague (pembagian kursi) maka berikut ini hasilnya:
-Kursi 1: Hendri Sahat Mangasih Situmorang, ST, MM dengan perolehan 4.567 suara (PDIP)
-Kursi 2: Wakidi, SIP dengan perolehan 3.537 suara (Golkar)
-Kursi 3: Parmin, SIP dengan perolehan 4.237 suara (PDIP)
BACA JUGA: Bersama Warga, TNI Gempur Progres Pekerjaan Pembangunan TMMD
BACA JUGA: Warga Sendang Mulyo Berharap Jalan Desa Diperbaiki
-Kursi 4: Edi Putra, SIP dengan perolehan 3.352 suara (PAN)
-Kursi 5: Ir Rizal Sitorus dengan perolehan 2.664 suara (Gerindra)
Kursi 6 : Febri Yurdiman, SE dengan perolehan suara 3.309 (Perindo)
-Kursi 7: Usman Purba, SP dengan perolehan 3.702 suara (Nasdem)
BACA JUGA:PK Diteken, ASN DPK Bengkulu Diminta Mengimplementasikan
BACA JUGA:Sirekap Error, Suara Caleg PDIP dan Gerindra di TPS 04 Talang Arah Hilang
-Kursi 8: Doni Asikin dengan perolehan 1.258 suara (PKB)
-Kursi 9: Zaitul Suhari, SE dengan perolehan 3.784 suara (PDIP)