5 Tips Cerdas Menyusun Dana Liburan untuk Keluarga Besar

5 Tips Cerdas Menyusun Dana Liburan untuk Keluarga Besar-torch.id-
Hindari deh liburan di musim liburan atau saat tanggal merah, karena harga tiket, penginapan, dan tempat wisata biasanya melambung tinggi.
Coba pilih waktu di luar musim liburan atau low season, di mana harga-harga biasanya lebih murah.
Kalau bisa, liburan di tengah pekan juga bisa jadi pilihan, soalnya harga akomodasi dan tiket biasanya lebih terjangkau dibandingkan akhir pekan.
3. Rencanakan Transportasi dengan Teliti
Biaya transportasi seringkali jadi pengeluaran terbesar, apalagi kalau kamu liburan bareng keluarga besar.
BACA JUGA:Maksimalkan Dana Liburan dengan 5 Rekomendasi Destinasi Menarik dan Terjangkau
BACA JUGA:Liburan Santai, Dana Tetap Aman, Berikut Cara Menyusun Anggaran Liburan yang Cerdas
Supaya lebih hemat, pesan tiket transportasi jauh-jauh hari. Kalau naik pesawat, coba cari promo atau diskon yang sering ditawarkan maskapai.
Kalau pakai kendaraan pribadi, hitung dulu jarak tempuh, biaya bahan bakar, dan tol, biar pengeluaran tetap terkontrol.
Kalau keluarga kamu banyak, kamu bisa pilih bus atau kereta yang lebih murah dibandingkan pesawat.
4. Pilih Akomodasi yang Ramah Anggaran
Meskipun menginap di hotel mewah terasa asyik, biaya akomodasi bisa sangat mahal kalau kamu liburan bareng keluarga besar.
BACA JUGA:Liburan Hemat Tanpa Menguras Dana: Tips dan Trik Jitu untuk Wisata Murah Meriah
Sebagai alternatif, coba pilih penginapan keluarga atau villa yang bisa menampung banyak orang sekaligus.