Inilah 4 Cara Mudah Hilangkan Noda Darah pada Pakaian

Cara Mudah Hilangkan Noda Darah pada Pakaian-shutterstcok-
RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Faktanya noda darah merupakan salah satu jenis noda yang sangat sulit dihilangkan.
Biasanya noda ini muncul saat kamu mengalami mimisan, menstruasi, atau terjatuh.
Jika dibiarkan, noda darah dapat berubah warna menjadi kecoklatan, sehingga semakin sulit untuk dibersihkan.
Maka dari itu, sebaiknya segera bersihkan pakaian yang terkena noda darah.
Noda yang baru saja muncul lebih mudah dihilangkan. Jangan lupa untuk selalu memeriksa label perawatan pada pakaianmu agar deterjen atau penghilang noda yang kamu gunakan tidak merusak kainnya.
BACA JUGA:Tidak Usah Panik Dulu, Inilah Sederet Cara Menghilangkan Noda Tinta dari Sofa Kulit dan Kain
BACA JUGA:Kenali ! Ini 10 Cara Efektif Menghilangkan Noda Deodoran Membandel Pada Pakaian
Berikut ini adalah beberapa tips untuk mengatasi noda darah yang membandel pada pakaian. Mari simak sampai selesai!
1. Dengan Metode Sabun
Sama halnya dengan kebanyakan noda lainnya, noda darah yang masih baru sangat mudah untuk dibersihkan.
Anda dapat membersihkannya dengan menggunakan detergen cair atau sabun batangan. Ini caranya.
Alat dan Bahan:
Siapkan Detergen cair/sabun batang
Sikat lembut