Mengenal lebih Jauh Manfaat Kesehatan dari Kerang Tahu
Kerang Tahu-Wikipedia-
Di dalam kerang tahu terdapat kandungan protein serta omega-3 yang akan dapat memberikan rasa kenyang yang lebih lama, sehingga kalian tidak akan mengonsumsi kalori secara berlebih yang akan dapat penyebab berat badan bertambah.
2. Dapat meningkatkan daya tahan tubuh
Kandungan zinc yang terdapat di dalam kerang tahu juga diyakini akan dapat meningkatkan daya tahan tubuh dengan cara merangsang produksi sel darah putih.
Selain itu juga, kandungan zinc yang terdapat pada kerang dipercaya juga akan dapat melindungi kerusakan sel yang diakibatkan peradangan.
BACA JUGA:Kenali Kerang Bambu Yang Sangat Baik Untuk Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Kenali Kerang Batik Serta Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh,Yang Jarang Diketahui
3. Dapat meningkatkan kemampuan otak
Dengan mengkonsumsi kerang tahu secara teratur maka akan dapat meningkatkan fungsi otak.
Di dalam kerang tahu terdapat kandungan omega-3 yang akan dapat menjaga serta meningkatkan fungsi otak.
4. Dapat mencegah anemia
Kerang tahu ternyata juga akan dapat menjadi salah satu sumber zat besi yang sangat dibutuhkan oleh tubuh karena akan dapat mencegah anemia dengan meningkatkan produksi sel darah merah di dalam tubuh.
BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ternyata Ini Manfaat Kerang Bambu Untuk Kesehatan
BACA JUGA:Temukan Berbagai Manfaat Mengkonsumsi Kerang Hijau Bagi Kesehatan Tubuh
5. Dapat menjaga kesehatan jantung
Mengkonsumsi kerang tahu secara teratur juga dipercaya akan dapat menjaga kesehatan jantung.