Benarkah Generasi Sandwich Akan Sulit Beli Rumah? Ternyata Begini Tips Menabung Menurut Bank of America

Benarkah Generasi Sandwich Akan Sulit Beli Rumah? Ternyata Begini Tips Menabung Menurut Bank of America-freepik.com-

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Pasca melonjaknya harga properti, generasi sandwich atau mereka yang terjebak antara tanggung jawab terhadap orang tua dan anak telah mengakui kesulitan dalam membeli rumah. 

Apalagi terbebani oleh kebutuhan mendesak dari dua generasi, banyak yang merasa impian memiliki hunian sendiri semakin jauh dari jangkauan.

Akan tetapi, tidak berarti harapan itu harus padam, dengan strategi yang tepat dan tips menabung yang efisien, generasi ini masih memiliki peluang untuk mewujudkan mimpi memiliki rumah. Mari simak beberapa cara jitu berikut ini!

1. Dengan Catat pengeluaran

BACA JUGA:Rata-rata Tabungan Rumah Tangga Masyarakat Indonesia Terus Menurun, Apa yang Terjadi?

BACA JUGA:Begini Syarat Agar Tak Kena Pajak Saat Bangun Rumah di Tahun 2025

Kemudian supaya menabung akan lebih mudah jika kamu mengetahui kemana uang kita pergi setiap bulan. 

Di lain sisi, catat semua pengeluaran, mulai dari kebutuhan pokok hingga hal-hal kecil seperti kopi pagi atau makanan ringan. 

Setelah itu, dengan mencatat pengeluaran, anda bisa melihat pola pengeluaran yang tidak kamu sadari, yang mungkin menghabiskan lebih banyak dari yang seharusnya. 

Selain itu, ini adalah langkah awal untuk memahami kondisi keuangan dan memperbaiki pengelolaan uang kamu.

BACA JUGA:Pemerintah Akan Terapkan Pajak 2,4% atas Pembangunan Rumah Sendiri Mulai Tahun Depan

BACA JUGA:Pertumbuhan Ekonomi Triwulan II-2024: Konsumsi Rumah Tangga dan Ekspor Meningkat

2. Dengan Buat Anggaran yang Realistis

Di lain sisi, dengan mencatat pengeluaran, langkah berikutnya adalah membuat anggaran yang sesuai dengan penghasilan dan gaya hidup. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan