Catat! Inilah Beberapa Penyebab Panu di Badan dan Cara Mencegahnya, Apa Aja? Yuk Cek Di sini

Catat! Inilah Beberapa Penyebab Panu di Badan dan Cara Mencegahnya, Apa Aja? Yuk Cek Di sini-NET -

Akan tetapi, apabila keseimbangan ini terganggu, Malassezia dapat tumbuh secara berlebihan dan menyebabkan munculnya panu.

Sebab dari Malassezia memakan minyak kulit yang disebut sebum, infeksi biasanya muncul di area tubuh dengan kelenjar penghasil sebum yang banyak, seperti wajah, kulit kepala, dan bagian atas tubuh.

BACA JUGA:Temukan Kedahsyatan Masker Menggunakan Daun Kelor Bagi Kesehatan Kulit Wajah

BACA JUGA:Ternyata Bukan Hanya Untuk Mendinginkan Minuman Saja, Batu Es Juga Bermanfaat Bagi Kesehatan Kulit Wajah

Inilah Beberapa faktor risiko yang dapat memicu panu meliputi:

* Karena sistem kekebalan tubuh yang lemah, seperti pada penderita HIV, penerima transplantasi organ, atau orang yang menjalani kemoterapi.

* karena penggunaan antibiotik spektrum luas yang dapat mengganggu keseimbangan bakteri pada kulit.

* Karena berkeringat berlebihan, misalnya saat berolahraga, yang meningkatkan produksi sebum.

BACA JUGA:Mengungkap Manfaat dari Kedelai Untuk Kesehatan Kulit

BACA JUGA:Batasi Konsumsinya; Ini 9 Daftar Makanan Dan Minuman Yang Dapat Merusak Kesehatan Kulit Wajah Anda

* Karena tinggal di daerah yang panas dan lembap, sehingga membuat kulit lebih sering berkeringat.

* karena penggunaan minyak atau kosmetik yang menyumbat pori-pori, sehingga memungkinkan sebum menumpuk.

* Karena genetika juga berperan, karena panu sering ditemukan dalam keluarga dan beberapa mutasi genetik yang berhubungan dengan kondisi ini.

Itulah tadi beberapa penyebab panu di badan yang perlu Anda ketahui. Lalu, bagaimana cara mencegah panu di badan?

BACA JUGA:Yuk Kenali 11 Manfaat dari Daun Mugwort untuk Kesehatan Kulit Wajah

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan