Yuk Kenali Manfaat Mengkonsumsi Telur Rebus untuk Kesehatan

Ilustrasi telur rebus-Shutterstock-

BACA JUGA:Yuk Intip Manfaat Konsumsi Telur Ayam Kampung Rebus Bagi Kesehatan! Untuk Itu Jangan Sampai Terlewatkan

BACA JUGA:Tidak Selalu Memberikan Manfaat ! Ketahui Efek Samping Konsumsi Putih Telur, Jika Kebanyakan

Kandungan vitamin D yang terdapat di dalam telur rebus juga akan dapat membantu tubuh dalam menyerap kalsium, sedangkan kalsium serta fosfor yang merupakan mineral penting dalam membangun serta juga dapat menjaga kepadatan tulang.

10. Dapat Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

Kandungan vitamin A, vitamin E, serta zinc yang terdapat di dalam telur rebus juga dipercaya akan dapat membantu dalam meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Kandungan vitamin A dan vitamin E merupakan antioksidan yang akan dapat membantu dalam melawan radikal bebas, sedangkan kandungan zinc juga akan dapat membantu tubuh dalam melawan infeksi.

BACA JUGA:Nikmati Sensasi Manfaat Konsumsi Telur Bebek Mentah DiCampur Madu, Membuat Kamu Ketagihan

BACA JUGA:Wanita Wajib Coba ! Ini Manfaat Konsumsi Teh Telur Bagi Kesehatan Wanita

11. Dapat Menjaga Kesehatan Kulit dan Rambut

Di dalam telur rebus juga mengandung protein, biotin, serta kandungan vitamin B12 yang sangat penting dalam kesehatan kulit serta rambut. 

Kandungan protein juga akan dapat membantu dalam membangun serta memperbaiki jaringan tubuh, termasuk juga kulit serta rambut. 

Sementara kandungan biotin yang terdapat di dalam telur rebus juga akan dapat membantu dalam menjaga kesehatan rambut serta kuku, sedangkan kandungan vitamin B12 juga akan dapat membantu dalam mencegah anemia yang akan dapat menyebabkan rambut rontok. (*o*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan