Menguak Rahasia dari Manfaat Kentang untuk Ibu yang Sedang Menyusui

Menguak Rahasia dari Manfaat Kentang untuk Ibu yang Sedang Menyusui-id.theasianparent.com-

BACA JUGA:Ini Dia 9 Manfaat dari Mengkonsumsi Bengkoang untuk Ibu Hamil

Bahkan bagi ibu yang sedang menghadapi penyakit diabetes pasca persalinan, kentang akan dapat menjadi tambahan yang sangat baik dalam diet mereka.

Ibu yang sedang menyusui serta menderita penyakit  diabetes tipe 2 akan dapat merasakan manfaatnya ketika mereka menggantikan nasi dengan mengkonsumsi kentang dalam makan malam, sehingga ini akan dapat menghasilkan respons glukosa darah yang lebih stabil serta terkontrol.

Kandungan pati resisten yang terdapat di dalam kentang akan dapat mengatur kadar gula darah serta juga akan dapat membantu dalam mengendalikan nafsu makan. 

4. Dapat Menangkal Radikal Bebas

Saat sedang dalam masa menyusui, maka akan sangat penting untuk memasukkan makanan yang kaya akan kandungan antioksidan ke dalam diet.

BACA JUGA:Wow Ini 10 Manfaat dari Buah Kiwi yang Baik untuk Ibu Hamil dan Menyusui

BACA JUGA:Sering Menjadi Perbincangan, Keamanan Buah Mangga Muda Bagi Ibu Hamil,Ini Faktanya

Ini semua akan berguna untuk melawan efek negatif dari radikal bebas. 

Oleh sebab itu, salah satu pilihan yang tepat ialah dengan mengkonsumsi kentang, hal ini disebabkan karena di dalam kentang mengandung berbagai jenis antioksidan seperti karotenoid, asam fenolik bahkan flavonoid.

Senyawa-senyawa yang terdapat di dalam tersebut akan bekerja dengan cara menetralisir molekul yang akan menjadi salah satu penyebab radikal bebas. 

Kandungan antioksidan yang terdapat di dalam kentang ternyata juga  memiliki kemampuan dalam  menghambat pertumbuhan sel kanker, terutama pada kanker hati hingga kanker usus besar.

BACA JUGA:Kenali Berbagai Bahaya Mandi Bola Bagi Anak-anak,Yang Wajib Para Ibu-ibu Ketahui

BACA JUGA:Para Ibu-ibu Wajib Tau,Ini Keunggulan Dan Kelemahan Pemasangan KB Implan

Oleh sebab  itu, dengan memasukkan kentang ke dalam pola makan sehat selama masa menyusui, maka akan dapat membantu dalam melindungi tubuh dari efek merusak radikal bebas serta juga akan dapat untuk mengurangi risiko penyakit kronis.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan