Apalagi kandungan Alkaloid dalam kratom memberikan efek stimulan ringan yang membantu meningkatkan kewaspadaan dan daya tahan tubuh, membuat pengguna merasa lebih bertenaga dan siap menjalani aktivitas sehari-hari.
6. Membantu Meningkatkan Fokus
Manfaat lainnya dari tanaman ini yaitu membantu meningkatkan fokus.
BACA JUGA:Yuuk, Cari Tau, Apakah Tidur Dekat Dengan Ponsel Itu Bahaya? Ini Jawabannya.
BACA JUGA:Temukan Berbagai Manfaat Di Buah Berenuk Yang Sangat Jarang Sekali Diketahui Banyak Orang.
Dengan anda mengonsumsi herbal ini diketahui bisa membantu melepaskan asetilkolin.
Karena Asetilkolin adalah neurotransmitter yang berperan penting dalam meningkatkan fokus dan mengurangi nyeri, kontraksi otot, serta pengaturan sistem endokrin.
Dari hasil penelitian menunjukan asetilkolin meningkatkan memori dan fokus dengan meningkatkan kemampuan sirkuit kortikal untuk merespons rangsangan sensorik.
Selain itu daun kratom juga menginduksi pelepasan serotonin dan dopamin. Keduanya berhubungan dengan peningkatan fokus dan rentang perhatian.
BACA JUGA:Temukan Berbagai Manfaat Di Daun Pakis Bagi Kesehatan Tubuh.
Akan tetapi untuk manfaat-manfaat di atas belum diteliti secara mendalam. Sementara manfaat daun kratom di atas, menurutnya, juga belum diterima dalam pengobatan medis.
7. Mengatasi Diabetes
Sama halnya yang telah disebutkan sebelumnya, manfaat daun kratom dapat didapatkan dari berbagai suku bangsa di Indonesia yang telah mencobanya. Daun kratom ini konon bermanfaat bagi penderita diabetes.
Apalagi menurut Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI, di kecamatan Embaloh Hilir dan Putussibau Utara, salah satu manfaat daun kratom adalah baik untuk penderita diabetes.
BACA JUGA:8 Manfaat Air Rebusan dari Serai Merah Untuk Kesehatan