Cegah Inflasi, Kemendagri Ingatkan Pemda Cek Rutin Harga Komoditas

Senin 12 Aug 2024 - 21:34 WIB
Reporter : Wahyudi Ndut
Editor : Ependi

BACA JUGA:Ini Penyebab Produksi Beras Musim Tanam Kedua Terancam Turun

BACA JUGA:Bantuan Pangan Beras untuk Rakyat Berlanjut hingga Akhir 2024

Tomsi menyebut 10 kabupaten/kota dengan penurunan IPH tertinggi, yaitu Kabupaten Pohuwato dengan perubahan IPH (-6,33 persen), Kabupaten Solok (-3,65 persen), Kabupaten Bombana (-3,61 persen), Kabupaten Sarolangun (-3,58 persen), Kabupaten Solok Selatan (-3,29 persen), Kota Sawahlunto (-3,25 persen), Kabupaten Toraja Utara (-3,22 persen), Kabupaten Aceh Utara (-3,21 persen), Kota Pariaman (-3,16 persen), dan Kabupaten Pakpak Barat (-2,82 persen). (**)

 

Sumber infopublik.id 

Kategori :