Sering Mengalami Ngantuk Pada Pagi Hari ! Hati-Hati Bisa Jadi Itu Gangguan Kesehatan Mental. Simak Faktanya

Minggu 04 Aug 2024 - 15:19 WIB
Reporter : Dodi Haryanto
Editor : Ependi

Disisi lainnya juga Penyakit tertentu dapat menurunkan kualitas tidur, yang pada akhirnya membuat Anda mengantuk di pagi hari dan lelah atau lemas sepanjang hari. 

Beberapa kondisi tersebut antara lain:

- Anemia

- Sindrom kelelahan kronis

- Gangguan tiroid

- Diabetes

- Penyakit ginjal

- Gagal jantung

- Diabetes

- Asma

- Penyakit asam lambung

- Gagal jantung

- makanan.

Kategori :