RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Memilih smartphone yang bagus untuk bermain game di bawah RP 2 jutaan bisa menjadi sebuah tantangan.
Namun seiring kemajuan teknologi, ada beberapa pilihan HP yang menawarkan performa gaming bagus tanpa merogoh kocek terlalu dalam.
Dikutip dari berbagai sumber, berikut rekomendasi smartphone Android dibawah 2 jutaan yang cocok untuk gaming atau bermain game di tahun 2024.
1. Realme C31
Realme C31 menggunakan prosesor Unisoc T612 yang cukup tangguh untuk gaming ringan.
BACA JUGA:Bagi Anda Yang Sudah Berumur 40 Tahun Keatas ! Ini Ada 8 Cara Untuk Mengencangkan Kulit Wajah
Dengan layar HD+ 6,5 inci, baterai 5000 mAh, dan RAM 4 GB, hp ini menawarkan kombinasi yang tepat antara kinerja dan harga yang terjangkau.
2. Tecno Spark 8C
HP ini sudah ditenagai prosesor Unisoc T606, RAM 3 GB, dan penyimpanan 64 GB.
Layar HD+ 6,6 inci dan baterai 5.000mAh menjadikannya pilihan menarik bagi para gamer dengan budget terbatas.
BACA JUGA:Jangan Asal Makan, Kenali Jenis Pisang Dan Manfaatnya Bagi Kesehatan Tubuh
Desain yang menarik juga menambah pesonanya.
3. Redmi 12C