SMKN 1 Rejang Lebong bersama PT ISUZU Indonesia Kolaborasi Dalam Meningkatkan Mutu dan Kualitas Pendidikan

Senin 05 Feb 2024 - 19:17 WIB
Reporter : Doni Aftarizal
Editor : Ependi

Rohidin.

Lebih lanjut dismapaikannya, dalam kesempatan ini dirinya menekankan pentingnya pendidikan yang berkualitas sebagai fondasi pembangunan daerah. 

"Pendidikan adalah kunci utama untuk menghasilkan sumber daya manusia yang unggul dan mampu bersaing di tingkat global. Kerja sama antara sekolah dan industri merupakan model yang efektif untuk mempersiapkan generasi muda  menghadapi tantangan masa depan," demikian Rohidin. (kjs)

Kategori :