Benarkah Sederet Buah Ini Efektif Bantu Redakan Batuk dan Pilek? Cek Jawabannya Disini

Minggu 10 Nov 2024 - 18:36 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

BACA JUGA:3 Buah Ini Ternyata Punya Manfaat untuk Penderita Asam Urat

5. Buah Pisang

Sering terabaikan buah pisang sangat berguna untuk mengatasi batuk dan pilek. Di saat tubuh mengalami batuk dan pilek, serta kecenderungan muntah dan mual, makan pisang secara signifikan dapat mengurangi kemungkinan memburuknya gejala-gejala tersebut.

Di tambah pisang berada di bawah istilah "BRAT", singkatan dari Banana, Rice, Applesauce, dan Toast. 

Berdasarkan akronim ini menunjukkan jenis makanan yang ideal untuk seseorang yang menderita batuk dan pilek. 

Menariknya buah pisang memasok nutrisi penting bagi tubuh yang sakit dan membantu pemulihan yang cepat.

BACA JUGA:Apa Bedanya Buah Semangka Berwarna Merah dan Semangka Berwarna Kuning?

BACA JUGA:Selain Penyakit Kanker, Ternyata Buah Grapefruit Mampu Mengatasi Penyakit Lainnya

6. Buah Apel

Faktanya buah apel penuh dengan flavonoid, antioksidan yang berpotensi menurunkan risiko diabetes, kanker, dan penyakit jantung. 

Apalagi untuk manfaat kesehatan lainnya termasuk sistem kekebalan tubuh yang lebih kuat, yang akan melindungi kamu dari batuk dan pilek.

Demikian penjelasan menganai sederet buah yang cocok dikonsumsi untuk meredakan batuk pilek yang disebabkan oleh stres, kurang istirahat, merokok, alergi, hingga paparan polusi.  Semoga bermanfaat. (*)

Kategori :