Kenali Beberapa Makanan untuk Penambah Trombosit Pada Saat DBD

Kamis 17 Oct 2024 - 17:59 WIB
Reporter : Ari Ade Putra
Editor : Ependi

Sayuran hijau seperti brokoli, bayam, sawi, hingga asparagus juga kaya akan kandungan vitamin K, folat, serta kandungan klorofil. 

Vitamin K yang terdapat di dalam sayuran juga dipercaya akan sangat berperan penting dalam proses pembekuan darah, sementara kandungan folat yang terdapat di dalam sayuran akan dapat membantu dalam pembentukan sel darah baru, sedangkan kandungan klorofil yang terdapat di dalam sayuran akan dapat meningkatkan produksi trombosit.

BACA JUGA:Kesadaran Warga Tinggi, Kasus DBD di Mukomuko Turun Drastis

BACA JUGA:Kematian akibat DBD Mengalami Penurunan pada 2024

3. Kedelai

Kedelai serta produk olahannya seperti tempe maupun tahu juga kaya akan kandungan protein, zat besi, serta kandungan vitamin B kompleks, termasuk juga kandungan vitamin B12 yang akan berperan penting dalam pembentukan trombosit.

4. Jeruk

Jeruk serta buah-buahan citrus lainnya juga kaya akan kandungan vitamin C. 

Kandungan vitamin C yang terdapat di dalam buah jeruk juga dipercaya akan dapat membantu tubuh dalam menyerap zat besi dengan lebih baik sehingga akan dapat meningkatkan fungsi trombosit.

BACA JUGA:811 Warga Bengkulu Positif DBD

BACA JUGA:Gerakan PSN Berhasil Turunkan Kasus DBD di Mukomuko

5. Telur

Telur juga merupakan salah satu sumber vitamin B12, protein, zat besi, serta folat yang lengkap. 

Kandungan nutrisi yang terdapat di dalam telur akan sangat penting dalam menjaga kesehatan darah sehingga juga akan dapat meningkatkan jumlah trombosit.

6. Kacang Tanah

Kacang tanah kaya akan kandungan protein, magnesium, zat besi, serta vitamin B6. 

Kategori :