Mengungkap Rahasia dari Manfaat Daun Belimbing Wuluh yang Jarang Diketahui

Rabu 16 Oct 2024 - 09:01 WIB
Reporter : Arie Ade Putra
Editor : Ependi

3. Dapat Menurunkan Kadar Gula Darah

Kandungan flavonoid serta kandungan polifenol yang terdapat di dalam daun belimbing wuluh juga dipercaya akan dapat membantu dalam menurunkan kadar gula darah dengan cara meningkatkan sensitivitas insulin. 

BACA JUGA:Sering Pandang Sebelah Mata,Ternyata Daun Komba Menyimpan Berbagai Manfaat

BACA JUGA:Inilah Sederet Manfaat Ajaib Daun Sambung Nyawa untuk Wajah yang Bikin Anda Melongo

Dengan meningkatkan sensitivitas insulin, maka daun belimbing wuluh dipercaya akan dapat membantu dalam mengontrol kadar gula darah serta dapat mencegah terjadinya diabetes.

4. Dapat Menurunkan Tekanan Darah

Mengkonsumsi air rebusan dari daun belimbing wuluh juga diyakini akan sangat efektif dalam mengatasi tekanan darah tinggi. 

Di dalam daun belimbing wuluh juga mengandung senyawa polifenol yang  akan dapat membantu dalam menurunkan tekanan darah dengan cara mengurangi kontraksi pembuluh darah. 

Sehingga senyawa yang terdapat di dalam daun belimbing wuluh akan dapat dapat membantu dalam meningkatkan elastisitas pembuluh darah, serta akan dapat mengurangi risiko terjadinya penyakit jantung serta stroke.

BACA JUGA:Mau Menghilangkan Lemak di Perut Secara Alami, Yuk Coba Kalian Gunakan Daun Ini....

BACA JUGA:Waspada! Ini Dia Efek Samping dari Daun Kelor yang Jarang Diketahui

5. Dapat Mengatasi Masalah Pencernaan

Daun belimbing wuluh juga mengandung senyawa yang dipercaya akan dapat membantu dalam meningkatkan produksi cairan pencernaan serta dapat meningkatkan gerakan usus, sehingga akan dapat membantu dalam melancarkan pencernaan. 

6. Dapat Menjaga Kesehatan Kulit

Kandungan vitamin C yang terdapat di dalam daun belimbing wuluh juga dipercaya akan dapat membantu dalam menjaga kesehatan kulit dengan  cara memperbaiki kerusakan sel serta meningkatkan produksi kolagen. 

7. Dapat Menjaga Kesehatan Mata

Kategori :