Umat Muslim Wajib Tahu ! Ternyata Selain Mendapatkan Fahala, Ini 9 Manfaat Yang Luar Biasa Dari Puasa

Umat Muslim Wajib Tahu ! Ternyata Selain Mendapatkan Fahala, Ini 9 Manfaat Yang Luar Biasa Dari Puasa-siloamhospitals.com-

BACA JUGA:Manakah yang Lebih Baik Untuk Diminum Ketika Buka Puasa, Air Dingin Atau Air Hangat? Ini Penjelasannya.

BACA JUGA:Jangan Dilakukan! Ini 3 Cara Buang Air Besar dan Kecil yang Dapat Membatalkan Puasa

Selain itu, puasa membantu memulihkan fungsi hati dan ginjal, yang berperan dalam mengeluarkan racun dari tubuh, termasuk zat-zat penyebab jerawat di wajah.

8. Mengurangi Risiko Diabetes;

Salah satu manfaat puasa lainnya adalah pengurangan risiko diabetes. 

Saat berpuasa, tubuh menggunakan cadangan gula sebagai sumber energi, sehingga kadar gula darah cenderung menurun.

Bagi mereka yang tidak mengalami diabetes, puasa dapat membantu mengontrol kadar gula darah dengan mengurangi resistensi insulin. 

BACA JUGA:Nauzubillah! Ini Azab Bagi Orang yang Sengaja Membatalkan Puasa

BACA JUGA:7 Negara dengan Durasi Tercepat Puasa di Dunia

Penurunan kadar insulin ini mendukung penyerapan gula dengan lebih baik, menjaga kadar gula darah tetap stabil.

Di samping itu, toleransi insulin yang baik dapat membantu mencegah hiperglikemia, yaitu peningkatan kadar glukosa yang signifikan.

9. Mendukung Kesehatan Mental;

Puasa juga berkontribusi dalam mengelola stres, meningkatkan suasana hati, dan mempermudah proses adaptasi. 

Ini terjadi karena selama puasa, kelenjar adrenal memproduksi lebih banyak kortisol, yang dapat membantu mengurangi stres.

BACA JUGA:Tidak Perlu Ragu ! Apakah Diperbolehkan Tidak Puasa Saat Mudik? Simak Ketentuan dan Aturannya...

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan