Stagnasi Dana Desa Tahun Penuh Pertama Prabowo-Gibran

Diolah dari Surat Direktorat jenderal Perimbangan Keuangan, Kementerian Keuangan-Radar Utara/Benny Siswanto-

Ada juga, Dana Keistimewaan Yogyakarta atau DIY dengan besaran Rp 1,20 triliun. Satu hal yang ditunggu-tunggu oleh seluruh desa yakni dana desa, diploting pemerintah sebesar Rp 71,00 triliun. 

Anggaran tersebut, nantinya dialokasikan kepada 75.259 desa yang menyebar pada 434 kabupaten/kota di Indonesia. Diungkap juga soal insentif fiskal. 

Tahun depan, insentif fiskal angkanya Rp 6 triliun. Insentif ini terbagi dalam Insentif fiskal atas kinerja tahun sebelumnya sebesar Rp 4,00 triliun serta insentif fiskal kinerja tahun berjalan sebesar Rp 2 triliun.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan