PTP Nonpetikemas Dukung Pembangunan Berkelanjutan

Program Greenport PTP Nonpetikemas berkolaborasi dengan Pelindo Group dan Communitree memberi manfaat signifikan bagi lingkungan, pengurangan polusi udara dan jejak emisi karbon dilingkungan dari aktivitas operasional di Tanjung Priok. -PTP Nonpetikemas-

"Program-program tersebut juga melibatkan peran aktif karyawan PTP Nonpetikemas," kata Fiona.

BACA JUGA:Kinerja NPI Membaik di Triwulan II-2024, Cadangan Devisa Tetap Kuat

BACA JUGA:Pertamina dan Hyundai Kerja Sama Bangun Ekosistem Hidrogen di Indonesia Dukung NZE 2060

Seluruh program TJSL PTP Nonpetikemas disesuaikan dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs). "Perusahaan berkomitmen untuk menuju keberlanjutan berbasis ESG (Environmental, Social, and Governance) yang terintegrasi dalam setiap aspek operasionalnya," imbuhnya. (**)

 

Sumber infopublik.id

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan