Mau Memiliki Rambut Tetap Lembut Dan Berkilau ! Ini 10 Cara Merawat Rambut Dengan Mudah
Mau Memiliki Rambut Tetap Lembut Dan Berkilau ! Ini 10 Cara Merawat Rambut Dengan Mudah-NET-
9. Lakukanlah perawatan secara alami
Anda bisa mencoba perawatan alami, seperti;
- menggunakan minyak kelapa
- menggunakan minyak zaitun
sebagai masker rambut, karena bahan-bahan alami tersebut dapat menghidrasi rambut Anda secara alami.
BACA JUGA:Wajib Coba ! Ini Beberapa Khasiat Madu Hitam Bagi Kesehatan Tubuh. Simak Penjelasannya
BACA JUGA:Benarkah Mandi Malam, Dapat Menyebabkan Rematik? Simak Penjelasannya
10. Melindungi rambut dari sinar matahari
Apabila rambut terkena Paparan sinar matahari berlebihan, maka akan mengeringkan dan merusak rambut.
Jadi Kenakan topi atau syal untuk melindungi rambut Anda dari sinar matahari langsung.
Tentu saja Anda bisa merawat rambut Anda agar tetap lembut dan berkilau dengan mengikuti petunjuk di atas.
Namun perlu diingat bahwa rambut indah dan sehat tidak bisa dilakukan hanya dari luar saja.
BACA JUGA:Temukan 10 Manfaat Biji Kemiri Untuk Kesehatan, Yang Jarang Diketahui Banyak Orang
BACA JUGA:Ternyata, Dengan Mengkonsumsi Toge Mampu Meningkatkan Kesehatan Jantung
Hal ini juga memerlukan perawatan internal tubuh, seperti;