Jarang Diketahui! Ternyata, Ada Beberapa Bahan Alami yang Dapat Menyembuhkan Penyakit Gatal Pada Kulit
Jarang Diketahui! Ternyata, Ada Beberapa Bahan Alami yang Dapat Menyembuhkan Penyakit Gatal Pada Kulit-Shutterstock/ampyang-
RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Kulit yang gatal memang sangat mengganggu, bahkan terkadang terasa perih jika terus menerus digaruk.
Hal ini disebabkan oleh banyak faktor, salah satunya adalah reaksi alergi.
Saat terjadi rasa gatal, seseorang biasanya menggaruk untuk meredakan gejalanya.
Namun dokter tidak menganjurkan cara ini karena dapat menyebabkan kulit kering, bersisik, dan bisul.
BACA JUGA:Mau Tampil dengan Kulit Sehat dan Glowing Saat Lebaran Nanti? Ikuti Tips Berikut Ini
Faktanya, menggaruk hanya akan memperburuk keadaan.
Untuk mengatasinya, Anda bisa menggunakan bahan-bahan alami yang ada di rumah.
Lalu apa saja obat alami untuk kulit gatal? Berikut ulasannya!.
Maka dari itu, untuk pertolongan pertama mengatasi rasa gatal pada kulit,kalian dapat menggunakan bahan dapur alami berikut ini.
BACA JUGA:Ternyata...Lendir Siput Bermanfaat Bagi Kulit Wajah! Simak Faktanya Berikut Ini...
BACA JUGA:Wajib Dicoba! Cukup Melakukan 5 Kegiatan Ini Pada Pagi Hari. Dijamin Kulit Wajah Bisa Glowing
1. Kunyit
Ternyata Kunyit juga dapat digunakan sebagai obat kulit gatal.