Jarang Diketahui! Ternyata, Ada Beberapa Bahan Alami yang Dapat Menyembuhkan Penyakit Gatal Pada Kulit
Jarang Diketahui! Ternyata, Ada Beberapa Bahan Alami yang Dapat Menyembuhkan Penyakit Gatal Pada Kulit-Shutterstock/ampyang-
Menurut hasil penelitian, kombinasi keduanya lebih efektif dibandingkan permetrin dalam meredakan gatal di kulit kepala.
Obat ini digunakan untuk mengobati kutu rambut.
BACA JUGA:Mau Tampil dengan Kulit Sehat dan Glowing Saat Lebaran Nanti? Ikuti Tips Berikut Ini
3. Madu
Obat kulit gatal selanjutnya adalah madu.
Madu merupakan salah satu bahan alami yang bisa Anda gunakan untuk melembabkan kulit.
Jika kelembapan kulit tetap terjaga, Anda akan terhindar dari rasa gatal.
BACA JUGA:Ternyata...Lendir Siput Bermanfaat Bagi Kulit Wajah! Simak Faktanya Berikut Ini...
BACA JUGA:Wajib Dicoba! Cukup Melakukan 5 Kegiatan Ini Pada Pagi Hari. Dijamin Kulit Wajah Bisa Glowing
4. Lidah Buaya
Dengan mengoleskan gel lidah buaya dapat membantu meredakan iritasi pada kulit yang gatal atau kering.
Kandungan tanaman ini membantu melembabkan dan menjaga kadar air yang tepat di kulit.
Secara umum obat alami ini aman digunakan.
Namun, sebaiknya biasakan untuk menguji reaksi alergi sebelum mengaplikasikannya.