Pemkab Mukomuko Buka Gerai Pangan Atasi Inflasi Jelang Idul Adha

Kepala Dinas Ketahanan Pangan. Elxsandi Ultria Dharma-Radar Utara/ Wahyudi -

Sandi juga menyatakan, meski gerai pangan dibuka setiap hari Jumat dan Senin. Ketersediaan bahan pangan untuk masyarakat di gerai dipastikan ada.

Kepastian itu disampaikanya setelah pihaknya berkoordinasi dengan mitra. Baik pihak bulog, dan yang lainnya.

BACA JUGA: Stabilkan Harga, Pemkab Mukomuko Buka Gerakan Pangan Murah

BACA JUGA:Gawat.! Harga Pangan di Mukomuko Sedang Tidak Baik-baik Saja

"Seperti halnya bulog, kapanpun dan berapapun kita butuh beras SPHP. Mereka selalu siap. Begitu juga dengan sayuran segar, pihak pemalu UMKM juga siap menyediakan sayuran tersebut. Inilah salah satu alasan kita, bahwa di gerai pangan nanti tidak akan kekurangan bahan pangan untuk masyarakat," pungkasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan