Harkitnas, Edi Tiger: Momentum Bangkitkan Petani Dari Keterpinggiran

Mohd. Gustiadi, S.Sos-Radar Utara/Doni Aftarizal-

"Fakta ini tentunya menjadi kritik ketidakmampuan pemerintah dalam mengendalikan harga pasar saat panen raya. Buktinya setiap panen raya, harga selalu anjlok dan pemerintah seolah-olah tak berdaya," beber Edi Tiger.

Lebih lanjut Edi Tiger menyampaikan, dalam kesempatan ini dirinya mendesak agar pemerintah benar-benar hadir, dan berperan aktif dalam mengatasi kesulitan yang dihadapi petani.

BACA JUGA:Hari ini Launching MTQ Ke 36 Tingkat Provinsi Bengkulu di Bengkulu Utara

BACA JUGA:Ini Alokasi Anggaran dan Kuota PIP Provinsi Sulawesi Selatan

"Ini adalah pekerjaan rumah besar yang membutuhkan solusi cerdas. Maka dari itu dalam momentum Harkitnas harus dapat menjadi spirit bagi pemerintah agar petani kita dapat bangkit dari keterpingiran," demikian Edi Tiger. (tux)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan