Wifi Tidak Terhubung ke Internet Bahkan Lemot, Berikut 7 Tips Mengatasinya...

Wifi Tidak Terhubung Ke internet bahkan Lemot, Berikut 7 tips mengatasinya...-pexels.com-

4. Terakhir masalah pada penyedia layanan internet (ISP) yang membuat ketidakmampuan terhubung ke internet. 

Lantas bagaimana cara mengatasi masalah wifi tidak terhubung ke internet? 

Dilansir dari berbagai sumber berikut 7 tips mengatasinya. 

BACA JUGA:Ternyata Selain Kopi, 12 Minuman Ini Bisa Sebagai Alternatif Untuk Mengatasi Kantuk

BACA JUGA:Cara Meningkatkan PH Tanah Dengan Biaya Murah

1. Periksa sinyal wifi pada perangkat.

Coba kalian periksa terlebih dahulu sinyal yang tertera pada perangkat. Bisa juga dengan klik pada jaringan wifi untuk mengecek kekuatan sinyalnya. 

Catatan, semakin kita dekat dengan router atau modem maka kekuatan sinyal akan semakin kuat, namun sebaliknya semakin jauh kita pada router atau modem maka kekuatan sinyal akan lemah.

2. Merestart perangkat 

BACA JUGA:Di Pandang Sebelah Mata, Ternyata Daun Tapokak Mengandung 5 Manfaat Bagi Kesehatan

BACA JUGA:Dianggap Tanaman Pengganggu,Ternyata Daun Komba Komba 6 Manfaat Ini, Bagi Tubuh

Dengan merestart perangkat itu dapat memperbarui operasional sistem dari awal, kemungkinan dapat menyelesaikan masalah wifi tersambung tapi tidak ada internet.

3. Bisa dengan pilih forget jaringan 

Caranya dengan membuka bagian pengaturan lalu buka pada bagian koneksi, kemudian cari fitur "forget wifi".

Dengan fitur ini akan memberikan penyegaran pada perangkat dari segala sumber wifi yang pernah digunakan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan