24 Pejabat Eselon III dan IV Pemprov Bengkulu Dimutasi
Editor: Ependi
|
Jumat , 22 Mar 2024 - 20:36
Pelantikan pejabat eselon III dan IV di lingkungan Pemprov Bengkulu-Radar Utara/Doni Aftarizal-
Lebih lanjut Nandar menyampaikan, selain integritas, juga pentingnya profesionalisme bagi para pejabat. Profesionalisme berarti memiliki kemampuan dan keahlian yang memadai, serta mampu menjaga keseimbangan antara pekerjaan dan kehidupan pribadi.
"Kerja profesional itu menyangkut kita harus menjaga kemampuan kita, terus meningkatkan kemampuan, keahlian, dan menjaga keseimbangan antara pekerjaan itu," tandas Nandar. (tux)