Ada Bantuan 150 Juta, Tapi Syaratnya Bikin Geleng-Geleng

SCREENSHOT laman resmi Badan Bahasa-Radar Utara/Benny Siswanto-

Lantas dengan adanya sebuah program yang memberikan syarat layaknya yang dijabar oleh Badan Bahasa, justru dinilai Rarasmoro akan menciptakan gap-gap tersendiri antar pelaku dan pegiat sastra. 

BACA JUGA: Tren Minum Teh Artisan dan Potensi di Baliknya

BACA JUGA: Saatnya Gasifikasi Pembangkit Listrik

"Saya kira memberikan penghormatan kepada pelaku seni, mungkin dapat saja ditilik dari durasi. Tapi dapat juga ditilik dari sisi kiprah-kiprahnya," jelasnya lagi. 

"Tinggal lagi panitia membuat standar penilaian yang adaptif. Tidak terikat dengan lamanya waktu, walau pun hal itu juga penting," tandasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan