Mengungkap Rahasia Manfaat Kesehatan dari Daun Dandelion Untuk Kesehatan

Daun Dandelion -istimewa-

RADARUTARA.BACAKOAN.CO - Daun dandelion, atau juga dikenal dengan nama ilmiah Taraxacum officinale, merupakan salah satu jenis tanaman berbunga yang berasal dari Benua Eropa Serta Benua  Asia akan tetapi kini telah banyak tumbuh di berbagai belahan bumi di dunia ini. 

Tanaman  dandelion  telah sejak lama dikenal di dalam dunia pengobatan tradisional karena di dalam tanaman dandelion juga memiliki banyak kandungan nutrisi, seperti vitamin A, vitamin C, dan vitamin K, dan juga terdapat sejumlah kandungan  mineral penting seperti kalium serta zat besi. 

Semua bagian dari tanaman dandelion mulai dari bunga, akar, hingga daunnya akan dapat dimanfaatkan serti  sering digunakan untuk dijadikan sebagai salah satu bahan alami dalam mendukung kesehatan di dalam tubuh. 

Selain itu, tanaman dandelion juga kaya akan kandungan antioksidan serta senyawa bioaktif seperti polifenol, yang akan dapat bermanfaat dalam melindungi tubuh dari berbagai jenis penyakit.

BACA JUGA:Sesuai Dengan Namanya ! Temukan Manfaat Ajaib Dari Daun Penyambung Nyawa Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu Manfaat Kesehatan dari Mengkonsumsi Daun Soba Untuk Tubuh

Manfaat kesehatan dari tanaman dandelion akan cukup beragam, mulai dari dapat membantu mengatur gula darah, dapat mendukung kesehatan hati, bahkan juga akan dapat menjaga sistem pencernaan. 

Daun serta akar dari tanaman dandelion juga mengandung serat inulin yang akan dapat berfungsi sebagai probiotik, yang juga akan dapat membantu dalam menjaga keseimbangan bakteri baik pada usus. 

Selain itu, kandungan sifat anti inflamasi serta kandungan antibakteri yang terdapat di dalam tanaman dandelion juga akan dapat mendukung sistem kekebalan tubuh bahkan akan dapat meredakan peradangan. 

Manfaat Dari Daun Dandelion untuk Kesehatan

1. Dapat Mengontrol Gula Darah

BACA JUGA:Mengintip Manfaat Kesehatan dari Daun Mangga Muda Untuk Tubuh

BACA JUGA:Ternyata Air Rebusan Daun Pepaya Mampu Menyembuh Banyak Penyakit, Ini Daftarnya

Daun dari tanaman dandelion juga terdapat kandungan senyawa aktif seperti asam chicoric serta asam chlorogenic yang juga dipercaya akan dapat mampu dalam membantu menurunkan kadar gula darah. 

Kandungan senyawa yang terdapat di dalam daun dandelion juga akan dapat membantu dalam meningkatkan produksi insulin sehingga akan dapat  memperbaiki penyerapan glukosa di dalam darah, serta akan dapat berpotensi dalam membantu pencegahan diabetes tipe 2. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan