Jangan Asal Gunakan ! Kenali Tips Memilih Bantal Tepat, Agar Tidur Anda Lebih Nyenyak

Jangan Asal Gunakan ! Kenali Tips Memilih Bantal Tepat, Agar Tidur Anda Lebih Nyenyak-freepik.com-

Pastikan pula bantal memiliki tingkat kekerasan yang tidak terlalu empuk ataupun keras, sehingga kepala tetap sejajar dengan tulang belakang tanpa memberikan tekanan berlebih pada leher.

2. Tidur Miring

Untuk Anda yang tidur dalam posisi miring atau posisi janin, gunakan bantal dengan ketinggian lebih tinggi untuk menjaga posisi kepala sejajar dengan tubuh.

Bantal yang lebih tebal dapat mengisi celah antara bahu dan telinga, sehingga membantu mengurangi ketegangan pada leher.

BACA JUGA:Dianggap Sepele, Kebiasaan Mengucek Mata saat Bangun Tidur Bisa Bikin Anda Cepat Menua,Cek Selengkapnya Disini

BACA JUGA:Inilah 5 Penyebab Tubuh Tetap Lelah Walaupun Sudah Tidur Cukup, Cek Disini!

Jenis bantal seperti memory foam, lateks, atau bantal berisi kulit gandum cocok untuk memberikan dukungan yang baik, sedangkan bantal berbahan bulu lebih ideal bagi mereka yang menginginkan kenyamanan ekstra dengan tekstur lembut.

3. Tidur Tengkurap

Oleh karena itu, disarankan memilih bantal yang tipis dan lembut agar dapat mengurangi tekanan tersebut.

Bantal berbahan bulu angsa atau wol bisa menjadi opsi yang baik karena sifatnya yang lembut dan fleksibel, sehingga ketinggiannya dapat disesuaikan untuk kenyamanan maksimal.

Akan tetapi apabila anda rajin mengeluhkan munculnya rasa nyeri pada bagian leher dan punggung, hal itu bisa jadi anda harus mempertimbangkan posisi tidur yang lainnya.

BACA JUGA:Viral di Medsos! Posisi Tidur Miring Sebabkan Kerutan di Wajah? Ternyata Ini Menurut Para Dokter Kulit

BACA JUGA:Mitos atau Fakta Tidur Siang Bisa Menambah Berat Badan, Yuk Cek Selengkapnya Disini

Sebagai alternatif, gunakan bantal tubuh untuk memberikan dukungan tambahan pada tubuh dan membantu mengurangi ketegangan.

- Pertimbangkan Aspek Lain dalam Memilih Bantal

Tag
Share