Begini Cara Mengatasinya Susah BAB,Yang Wajib Dicoba

Ilustrasi : SUsah BAB -Radar Utara-Susah BAB

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Sembelit atau susah Buang Air Besar (BAB) adalah salah satu keluhan atau masalah pencernaan yang umum terjadi pada sebagian orang. Kondisi seperti ini membuat kita menjadi tidaklah nyaman. Penyebab sembelit atau susah BAB bisa terjadi dengan beberapa faktor mulai dari kurangnya minum air putih, jarang bergerak (olahraga) serta pola makan yang tidak sehat ( kurang asupan serat) bahkan sering menahan buang air besar.

Sementara itu, gejala awal yang sering terjadi secara umum dari sembelit adalah BAB yang tidak teratur,dengan frekuensi kurang dari tiga kali seminggu.

Sembelit memang terlihat sepele, tetapi dapat menurunkan kualitas hidup pengidapnya, termasuk penurunan fisik maupun mental. Jadi, sembelit tidak bisa kita sepelekan dan harus segera kita tangani sebelum berakibat patal.

Sembelit biasanya hilang dengan sendirinya dalam waktu singkat. Namun, dalam beberapa kasus, sembelit bisa menjadi kondisi jangka panjang atau kronis yang menyebabkan rasa sakit dan ketidaknyamanan yang parah.

BACA JUGA:Jangan Biasakan Di Tahan- Tahan ! Ini Manfaat Buang Air Besar Bagi Tubuh

BACA JUGA:Awas Jangan Dibiasakan! Ini Bahaya Menahan Buang Air Besar dan Kecil Bagi Kesehatan

Selain itu, sembelit kronis bisa menjadi gejala beberapa penyakit. Salah satunya adalah irritable Bowel Syndrome (IBS), yaitu kelainan pada usus besar. Gejala umum penyakit ini antara lain sembelit dan diare.

Nah,jika kalian sering mengalami keluhan sembelit, berikut ada beberapa cara mengatasi sembelit secara sederhana. Simak artikel berikut ini hingga selesai.

1. Hindari Menunda BAB

Berikan banyak waktu untuk buang air besar. Hindari terburu-buru atau menunda saat ingin buang air besar. Dengan membentuk kebiasaan ini bisa membuat buang air besar lebih mudah.

BACA JUGA:Jangan Dilakukan! Ini 3 Cara Buang Air Besar dan Kecil yang Dapat Membatalkan Puasa

BACA JUGA:Jangan Dianggap Sepele! Rutin Buang Air Besar Dipagi Hari, Banyak Manfaatnya Bagi Kesehatan

2. Perbanyak Mengkonsumsi Air Putih 

Minum air yang cukup dapat mengeraskan kotoran di saluran pencernaan sehingga sulit dikeluarkan saat buang air besar. Anda bisa minum air putih minimal 8 gelas atau air mineral sehari untuk mengatasi sembelit.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan