Sebuah penelitian yang dipublikasikan di The New England Journal of Medicine menunjukkan bahwa MSG dapat menjadi pemicu untuk penyakit inflamasi kronis seperti asma bronkial.
Dalam beberapa kasus, efeknya bahkan bisa sangat parah dan berpotensi membahayakan jiwa.
BACA JUGA:Wajib Tau, Bagi Para Perokok ! Ini Bahaya Rokok Bagi Kesehatan Tubuh
2. Pusing dan Sakit Kepala;
Sakit kepala adalah salah satu efek samping paling umum yang dialami oleh orang-orang yang mengonsumsi micin dalam jumlah berlebihan.
Dalam studi yang diterbitkan di Journal of Headache and Pain, ditemukan bahwa MSG dapat mengikat reseptor MNDA (Anti-N-methyl-d-aspartate) di otak.
Aktivasi reseptor ini dapat memicu pelepasan oksida nitrat, yang menyebabkan pembuluh darah di area kepala melebar.
BACA JUGA:Hidup Sehat Gak Harus Mahal, Sayur Pakis Ternyata Punya Banyak Manfaat bagi Kesehatan Loh!
BACA JUGA:Yuk Kenali Manfaat dari Asam Folat untuk Ibu Hamil dan Kesehatan
Setelah mengonsumsi micin, pembuluh darah yang sebelumnya menyempit akan mengalami pelebaran. Proses ini bisa memicu aktivitas abnormal pada saraf-saraf otak.
Kandungan dalam MSG dapat menyebabkan stimulasi berlebihan di otak, yang berujung pada sakit kepala dan pusing.
3. Hipertensi;
Sebuah penelitian yang dipublikasikan dalam Korean Journal of Human Ecology menunjukkan bahwa individu yang lebih menyukai rasa asin cenderung memiliki tekanan darah yang lebih tinggi.
Keterkaitan antara preferensi terhadap rasa asin dan peningkatan tekanan darah ini berkaitan erat dengan asupan garam yang lebih tinggi pada mereka yang menyukai rasa tersebut.
BACA JUGA:Wow Ini Manfaat dari Mengkonsumsi Susu Domba untuk Kesehatan yang Wajib Kalian Ketahui