Aktivis Kadin Serukan Kebijakan, Stimulus Ekonomi dan Bansos Kian Mendesak

Sabtu 14 Sep 2024 - 11:13 WIB
Reporter : Benny Siswanto
Editor : Ependi

Strategi lainnya juga disampaikan Diana, selain menunggu adanya kebijakan adaptif, sebagai upaya menjaga kepastian hukum yang dibarengi stimulus ekonomi. 

Bantuan sosial kepada kelas bawah, kata dia, juga menjadi penting digulirkan pemerintah sebagai solusi instan.

Lebih menarik juga, Diana menyeru urgensi kembali menggulirkan program bansos, penting juga dibarengi dengan program stimulan dalam meningkatkan kecakapan hidup atau life skill di masyarakat, juga sangatlah penting. 

BACA JUGA:Bansos Tepat Sasaran, 2.000-an KK Hengkang dari Pangkalan DTKS

BACA JUGA:Tracking DTKS, Ratusan Anak Potensial Dapat Bansos Pendidikan Hingga Jutaan Rupiah

"Seperti pengembangan keterampilan atau re-skill, peningkatan akses pembiayaan bagi UMKM, perlindungan sosial bagi yang terdampak PHK serta stimulus fiskal untuk sektor tertentu," tandasnya.

Kategori :